Pernikahan adalah momen sakral yang ditunggu-tunggu oleh setiap orang. Oleh karena itu, segala macam persiapan menjelang hari pernikahan harus dimatangkan semaksimal mungkin. Lantas, bagaimana cara menabung untuk menikah dengan gaji Rp1 juta?
Baca Juga: Komedian Adul dan Wenty Eri Menikah Hari Ini
Dihimpun dari berbagai sumber, Sabtu (11/6/2022), berikut cara menabung untuk menikah dengan gaji Rp1 juta:
1. Membagi Pos Pengeluaran
Anda harus dapat membagi pos-pos pengeluaran. Misalnya, 40% untuk tabungan pernikahan, 30% untuk mencukupi kebutuhan sehari-hari, 10% untuk hiburan, dan 20% untuk dana darurat.
2. Berhemat
Berhemat bisa dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya, yakni dengan menahan diri untuk membeli barang-barang yang tidak penting. Anda harus memastikan bahwa dana yang sudah dialokasikan untuk pengeluaran cukup. Baca Juga: Kartu Nikah dengan 4 Kolom Foto Istri Beredar, Kemenag: Hoaks!
3. Punya Rekening Khusus
Lihat Juga: 4 Tips Kelola Cash Flow Setelah Gajian