Kapolda Aceh Tinjau Lapangan Tembak Satbrimob Polda Aceh di Bukit Suharto - NOA.co.id
   

Home / Tni-Polri

Senin, 27 September 2021 - 15:22 WIB

Kapolda Aceh Tinjau Lapangan Tembak Satbrimob Polda Aceh di Bukit Suharto

REDAKSI

NOA | Banda Aceh – Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S. H., M M, meninjau sekaligus melakukan pengecekan lapangan tembak Satbrimob Polda Aceh yang berlokasi di Bukit Suharto, Aceh Besar, Senin (27/9/21).

Demikian informasi ini disampaikan Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K, M. Si, dalam siaran persnya.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Tinjau Gerai Vaksinasi di Wilkum Polres Aceh Tamiang

Kapolda Aceh saat meninjau lapangan tembak itu turut didampingi Wakapolda Aceh Brigjen Pol. Drs. Raden purwadi, S. H, Dansat Brimob, sejumlah PJU Polda Aceh dan Personel Satbrimob Polda Aceh lainnya, ucap Kabid Humas.

Baca Juga :  Samsat Drive Thru Segera Dibangun di Provinsi Aceh

Selain itu, turut hadir di lokasi itu Bupati Aceh Besar Ir. Mawardi Ali dan sejumlah pejabat undangan lainnya, kata Kabid Humas.

Baca Juga :  Mertua Ketua DPRK Aceh Utara Tutup Usia, Kapolres Lhokseumawe Melayat ke Rumah Duka

“Kapolda Aceh dalam tinjauannya itu melihat kesiapan lapangan tembak Satbrimob Polda Aceh yang bakal digunakan sebagai tempat latihan menembak Satbrimob dan Satker Polda Aceh lainnya bila diperlukan nantinya, ‘”tutup Kabid Humas. []

Share :

Baca Juga

Pemkab Aceh Barat Bersama Korem 012/TU Apel Gelar Pasukan Siap Siaga Penanggulangan Bencana Alam

Aceh Barat

Pemkab Aceh Barat Bersama Korem 012/TU Apel Gelar Pasukan Siap Siaga Penanggulangan Bencana Alam
Kapolda Aceh dan Kapolres Aceh Tengah Terima Penghargaan IKPA Terbaik 2022

Tni-Polri

Kapolda Aceh dan Kapolres Aceh Tengah Terima Penghargaan IKPA Terbaik 2022
Polsek Blang Mangat Mobilisasi Santriwati dan Mahasiswa Ikut Vaksinasi

News

Polsek Blang Mangat Mobilisasi Santriwati dan Mahasiswa Ikut Vaksinasi
Pangdam IM Melepas Rombongan Umroh Babinsa Terbaik Sanggamara Award Kodam Iskandar Muda

Tni-Polri

Pangdam IM Melepas Rombongan Umroh Babinsa Terbaik Sanggamara Award Kodam Iskandar Muda
Vaksinasi Polda Aceh dan Jajaran Capai 92.850 Orang

Tni-Polri

Vaksinasi Polda Aceh dan Jajaran Capai 92.850 Orang
Di Momen Idul Adha 1443 H, Polisi Di Simeulue Beri Baju Baru Untuk Warga Kurang Mampu

Tni-Polri

Di Momen Idul Adha 1443 H, Polisi Di Simeulue Beri Baju Baru Untuk Warga Kurang Mampu
Menjaga Alam Untuk Masa Depan Polres Aceh Timur Ikuti Penanaman Sepuluh Juta Pohon

Tni-Polri

Menjaga Alam Untuk Masa Depan Polres Aceh Timur Ikuti Penanaman Sepuluh Juta Pohon
Polresta Banda Aceh Klarifikasi Pemberitaan Soal Penggelapan Sepeda Motor: Pelaku Karyawan, Bukan Suami Korban

Tni-Polri

Polresta Banda Aceh Klarifikasi Pemberitaan Soal Penggelapan Sepeda Motor: Pelaku Karyawan, Bukan Suami Korban