Tuan Rumah keluar sebagai Juara, Turnamen Sepakbola HUT Karang Taruna Samuti Makmur ditutup H Mukhlis Takabeya - NOA.co.id
   

Home / Daerah

Jumat, 27 Oktober 2023 - 13:26 WIB

Tuan Rumah keluar sebagai Juara, Turnamen Sepakbola HUT Karang Taruna Samuti Makmur ditutup H Mukhlis Takabeya

REDAKSI

Gandapura – turnamen Sepakbola yang diadakan karang taruna gampong Samuti makmur selesai bergulir. Laga final menandai penutupan turnamen sepak bola ditutup H Mukhlis Takabeya dengan penyerahan hadiah kepada pemenang(26/10/2023).

Pertandingan Final mempertemukan tuan rumah tim PSSK Samuti Makmur dengan PSDK Dama Kawan. PSSK Samuti Makmur keluar sebagai pemenang dengan skor tipis melalui gol indah Jamalul. Ratusan penonton memenuhi tribun dan pinggir lapangan menyaksikan laga final turnamen kebanggaan Karang Taruna Samuti Makmur tersebut.

Baca Juga :  Awali 2023 PT BNA Membaca dan Menandatangani Pakta Integritas

Laga pun disaksikan Calon-calon Legislatif. Jamalul sebagai pencetak gol satu-satunya di laga ini terguyur bonus dari Calon Legislatif dari Partai Aceh. Keuchik Samuti Makmur, Mahdi Saleh atau akrab dipanggil Mahdi Kobra pun bersyukur kegiatan selesai dengan damai dan tanpa gesekan apapun “alhamdulillah sekali kegiatan selesai, tanpa ada gesekan apapun, selama 15 hari event penonton selalu mengisi lapangan dan berjalan sukses”

Baca Juga :  Diduga Pembangun Masjid PCM Sangso Dihalangi, Ini Kata Ketua LBH PP Muhammadiyah

H Mukhlis selaku Ketua KONI Bireuen berpendapat kegiatan seperti yang harus digalakkan “kami siap mendukung kegiatan olahraga kapanpun diadakan, dimanapun. Kegiatan seperti inilah yang harus digalakkan untuk menampung bakat dan hobi anak muda ke tempat yanh benar sehingga terhindar dari hal hal buruk” ujar Tgk Haji Mukhlis. **

Baca Juga :  Terminal AKAP Tipe B Sigli Dikhawatirkan Ambruk, Wakil Organda Pidie Ungkapkan Keprihatinan

Share :

Baca Juga

Banda Aceh

Teror Berkedok Wartawan, Penegak Hukum Diminta Segera Usut Pelaku

Daerah

Pemakaman Wadansat Brimob Polda Sumbar, dipimpin Kapolresta Banda Aceh

Daerah

Simpang Tujuh Ulee Kareng Amburadul, Pemko Banda Aceh Dinilai Abai

Daerah

Pernyataan Wanhar Lingga Melukai Hati Profesi Insan Pers

Daerah

Peduli Sesama, Kanwil Kemenkumham Aceh Berbagi Dengan Masyarakat

Aceh Barat

KIP Aceh Barat Sosialisasi Visi Misi Pasangan Bakal Calon

Daerah

PWI Aceh Besar Tegaskan Netralitas di Pilkada 2024

Aceh Besar

Satpol PP dan WH Aceh Besar Tertibkan Bangunan Liar dan PKL di Kecamatan Ingin Jaya

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!