Home / Aceh Besar / Pemerintah

Jumat, 18 April 2025 - 11:45 WIB

Syech Muharram Sidak OPD Lingkup Pemkab Aceh Besar

REDAKSI

Bupati Aceh Besar Syech H Muharram Idris melakukan sidak di Kantor Satpol PP-WH Aceh Besar di Kota Jantho, Kamis (17/04/2025). Foto: Dok. MC Aceh Besar

Bupati Aceh Besar Syech H Muharram Idris melakukan sidak di Kantor Satpol PP-WH Aceh Besar di Kota Jantho, Kamis (17/04/2025). Foto: Dok. MC Aceh Besar

Kota Jantho – Bupati Aceh Besar Syech H Muharram Idris melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Aceh Besar, Kota Jantho, Kamis (17/04/2025).

OPD yang diinspeksi yaitu Dinas Kesehatan, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan serta Kesatuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah. Inspeksi tersebut dilakukan untuk memonitor tingkat kedisiplinan aparatur sipil negara di lingkup Pemkab Aceh Besar, dan untuk memastikan pelayanan masyarakat dilakukan dengan baik dan maksimal.

Baca Juga :  Pemkab Aceh Besar Bersama DMI Aceh Salurkan Bantuan Alat Kebersihan untuk Masjid 

Saat Bupati Muharram melakukan inspeksi, ia meminta agar dapat memeriksa daftar hadir, beberapa ASN dilaporkan tidak hadir karena satu dan lain hal, ada yang sedang cuti hamil, sakit dan sebagian lain sedang dinas luar.

Baca Juga :  Dampingi Forkopimda Aceh, Pj Bupati Iswanto Sambut Kajati Aceh

“Izin Pak Bupati, ada yang sedang ambil cuti hamil, satu orang sakit dan beberapa ada yang sedang dinas luar,” ujar Sekdis Nelly saat inspeksi itu.

Baca Juga :  Antisipasi Kotak Kosong Menang, Kemendagri Minta Pemda Siapkan Dana Hibah Pilkada Ulang 2025

Pada kesempatan tersebut, Bupati mengaku Inspeksi itu dilakukan untuk mengukur tingkat kedisiplinan pegawai dalam lingkup Pemkab Aceh Besar.

“Kita ingin ASN Aceh Besar bekerja dengan baik dan benar, jangan sampai ada istilah gaji tidak boleh kurang tetapi kerja boleh lalai ,” imbuhnya.

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Aceh Besar

Peringati HUT ke-78 TNI AU, Danlanud Edi Sasmoyo dan Penjabat Bupati Iswanto Gelar Bazar Pangan Murah

Aceh Besar

Aceh Besar Bahas Perbup Inovasi Daerah

Aceh Besar

Asisten II Sekda Aceh Besar Buka Bimbingan Manasik Haji Tahun 1446 H/2025 M

Aceh Barat

Pj Bupati Mahdi Siap Fasilitasi Aspirasi Warga Kepada Manajamen Mifa

Pemerintah

Sekjen PA: Bustami Sosok Pemersatu Elemen Aceh 

Aceh Besar

Pj Bupati Hadiri Paripurna Pelantikan Muliadi PAW Anggota DPRK Aceh Besar 

Aceh Besar

Pj Bupati Iswanto Terima Audiensi Kepala LP2M UIN Ar-Raniry Banda Aceh 

Aceh Besar

Perpustakaan An Nur Gampong Reuhat Tuha Jadi Pusat Study Tiru