Salurkan Kursi Roda Secara Simbolis, Ini Pesan Ketua DPD PDI Perjuangan Aceh - NOA.co.id
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3737086233511293
   

Home / News

Sabtu, 25 Februari 2023 - 00:06 WIB

Salurkan Kursi Roda Secara Simbolis, Ini Pesan Ketua DPD PDI Perjuangan Aceh

REDAKSI

PIDIE JAYA- Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Muslahuddin menyerahkan 14 unit kursi roda secara Simbolis kepada penyandang difabel di Kabupaten Pidie Jaya, Meureudu (24/2/2023)

Penyerahan secara simbolis di wakilkan oleh T. Riyanda (25) warga Kuta Geulumpang kecamatan Meureudu, anak pasangan dari T. Ilyas (Alm) dan Mardiah yang berprofesi sebagai ibu rumah tangga,

Turut hadir dalam penyerahan tersebut, Ketua DPC PDI Perjuangan Pidie Jaya Agusrianto Nurdin, Sekretaris Baidawi Cut Ali , dan sejumlah pengurus lainnya,

Baca Juga :  Ustadz Abdul Somad Tiba di Aceh Tenggara

Dalam kesempatan tersebut, Bang Mus sapaan akrab Ketua PDI Perjuangan Aceh, mengatakan bahwa PDI Perjuangan Aceh akan selalu berada di tengah tengah masyarakat, jangan pernah sungkan untuk menyampaikan aspirasi, selagi kita mampu akan kita bantu,

Lebih lanjut bang Mus mengatakan, pembagian kursi roda ini juga hasil dari Aspirasi masyarakat di pidie jaya diusulkan melalui yayasan “Muda Gerak Serempak” kepada kementerian sosial yang diperjuangkan oleh DPD PDI perjuangan Aceh untuk membantu para penyandang difabel yang memang sangat membutuhkan uluran tangan kita, mereka juga berhak mendapatkan kehidupan sosial sebagai mana yang kita rasakan, semoga dengan adanya bantuan kursi roda ini bisa memberikan semangat kepada Meraka Meraka yang membutuhkannya. Ucap bang Mus

Baca Juga :  Plt Bupati Pidie Jaya Hadiri Reuni Akbar Alumni SMAN 1 Bandar Baru

T. Riyanda yang merupakan difabel karena diserang polio di waktu kecil menerima kursi roda dengan pancaran senyuman dengan lirih berucap ” makasih bang”

Semangat itu Keuchik Kuta Geulumpang Muliadi Alias Adi Kuta kepada media ini mengatakan, T. Riyanda merupakan difabel dari kecil karena diserang oleh polio, dalam kurung waktu 25 tahun ini yang bersangkutan melakukan aktifitas geraknya dengan merangkak atau jalan jongkok dari dalam sampai halaman rumah,

Baca Juga :  Pedagang Warung Merapat! Ini Tempat untuk Dapatkan Minyak Goreng Murah

” Terimakasih kepada Bang Mus selaku Ketua DPD PDI Perjuangan Aceh dan Agusrianto selaku Ketua PDI Perjuangan Kabupaten Pidie Jaya yang telah membatu kursi Roda kepada T. Arinda, semoga bantuan kursi roda yang diterimanya dapat memudahkan T. Riyanda melakukan aktivitasnya “. Pungkas Adi Kuta. (**)

Share :

Baca Juga

News

Gedung MUQ Tijue Pidie Kembali Terbakar

News

Lawan Kemiskinan, Mendag: Saatnya Dunia Kembali ke Perdagangan

News

Dipresentasikan Airlangga Hartarto, Kartu Prakerja Dipuji Negara-Negara Anggota UNESCO

Aceh Barat Daya

Teks Pancasila dan UUD 1945 Tidak Dibacakan Pada Upacara HUT RI di Abdya

News

Ayu Marzuki: Tiga Faktor Penting untuk Stimulus Penurunan Stunting

News

Masyarakat Antusias Menerima Bantuan Keramik Untuk Dayah Dari Kodim 0102/ Pidie

News

Sekda Buka Rapat Evaluasi Percepatan Capaian MCP KPK se-Aceh

News

Tarif Listrik Belum Pernah Naik Sejak 2017, Subsidi yang Diguyur Capai Rp337,47 T

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!