Home / Pemerintah

Kamis, 29 Februari 2024 - 12:09 WIB

Proyek Jembatan Krung Tukaih Sigli Rampung, Tetapi Asisten Manager Sampaikan Ini

REDAKSI

Pidie – Kementerian PUPR melalui Satker PJN Wilayah Aceh tahun 2023 lalu membangun satu ruas jembatan di Sigli senilai Rp.14,6 miliar.

Jembatan krueng Tukaih Sigli itu dikerjakan oleh rekanan PT. Karya Usaha Mandiri Utama selaku pemenang tender.

Baca Juga :  Tangani Inflasi dan Stabilisasi Harga, Pemkab Aceh Besar Kembali Gelar Operasi Pasar Jelang Idul Fitri

Pelaksanaan dimulai awal April, 297 hari kerja, namun karena suatu lain hal, proyek ini sempat molor, yang mengakibatkan sanksi denda.

Baru di awal Januari 2024 dimulai kontrak baru dilanjutkan.

Baca Juga :  Pemkab Aceh Besar Peusijuek Pj Gubernur Aceh

Pantauan Media ini di lokasi tampak jembatan katagori sudah rampung ini, lebih tingi di banding satu ruas jembatan lama.

Asisten Manager PT. Karya Usaha Mandiri Utama Amrizal ST, MT pada Media ini, Senin (26/2/2024) menjelaskan, jembatan baru ini lebih tinggi sedikit sekitar 37 centimeter.

Baca Juga :  Pj Gubernur Komit Tuntaskan Pengadaan Tanah, Agar Tol Sibanceh dan Binjai-Langsa Selesai 100 PersenĀ 

“Kita akan open traffig, sembari menanti umur beton 28 hari”, terangnya. (Hasballah.B)

Share :

Baca Juga

Aceh Barat

Sosialisasikan PP No 94 Tahun 2021, Sekda Aceh Barat : Langkah Efektif Tingkatkan Kedisiplinan PNS

Pemerintah

Hadir Pelantikan: Bupati Buka Kegiatan DPD BKPRMI Aceh Selatan

Aceh Besar

Bupati Syech Muharram Ajak Semua Elemen Cendekiawan untuk Berkontribusi Bangun Aceh Besar

Aceh Besar

Pj Bupati Aceh Besar fasilitasi Pengurus Asosiasi Galian C dan Sopir DumtrukĀ 

Aceh Besar

Dinsos Aceh Besar Serahkan Bantuan Masa Panik untuk Korban Kebakaran di Kuta Baro

Aceh Barat

Terima Penghargaan Insentif Fiskal Dari Mendagri dan Menkeu, Mahdi Berjanji Konsisten Kendalikan Inflasi di Aceh Barat

Aceh Besar

Pemkab Aceh Besar Adakan Rapat Evaluasi Stabilitas Pasokan Harga Pangan

Aceh Barat

Pj Ketua Tim Penggerak PKK Aceh Kunjungi Gampong Padang Seurahet, Aceh Barat