Polda Aceh Dan Jajarannya Peringati Hari Lahir Pancasila - NOA.co.id
   

Home / Tni-Polri

Rabu, 1 Juni 2022 - 17:38 WIB

Polda Aceh Dan Jajarannya Peringati Hari Lahir Pancasila

REDAKSI

NOA | Banda Aceh – Hari ini, Rabu tanggal 1 Juni 2022 merupakan hari bersejarah bagi bangsa Indonesia karena pada tanggal 1 Juni tersebut diperingati oleh bangsa Indonesia sebagai Hari Lahir Pancasila.

Peringatan Hari Lahir Pancasila tersebut diperingati oleh bangsa Indonesia mulai dari aparatur Pemerintah hingga elemen masyarakat lainnya.

Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2022 juga diperingati Polda Aceh bersama jajaran Polres, kata Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K., M. Si, dalam keterangannya, Rabu (1/6/22) pagi.

Baca Juga :  Peringati HKGB ke- 69, Kapolri: Polri Kuat Karena Didukung Oleh Bhayangkari

Di Mapolda Aceh, peringatan Hari Lahir Pancasila digelar dengan menghadiri upacara secara virtual dan Irupnya Presiden RI Ir. Joko Widodo yang berada di NTT di Kota Ende.

Baca Juga :  Ini Penjelasan Warga Usai Ikut Vaksinasi Merdeka di Halaman Masjid Islamic Center Lhokseumawe

” Pejabat Polda Aceh yang menghadiri upacara secara virtual di Ruang Vicon Mapolda Aceh itu, mulai dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S. H., M. M, Wakapolda Aceh Brigjen Pol. Dr. Drs. H. Agus Kurniady Sutisna, M. M, M. H, Irwasda Kombes Pol. Kalingga Rendra Raharja, S. E., S. H, dan para PJU Polda Aceh lainnya, ” sebut Kabid Humas.

Baca Juga :  Polri Siapkan Upaya Mitigasi Cegah Penyebaran PMK Hewan Ternak

Kemudian tidak hanya di Mapolda Aceh saja, seluruh Polres dalam jajaran Polda Aceh juga mengikuti upacara Hari Lahir Pancasila secara virtual, tambah Kabid Humas.

Untuk tingkat Polres, upacara tersebut dihadiri oleh masing-masing Kapolres bersama PJU dan sejumlah Perwira Polres setempat, tutup Kabid Humas. ***

Share :

Baca Juga

Sosial

Kapolres Lhokseumawe Kunjungi Keluarga Remaja Cacat Mental di Tumpok Teungoh

Tni-Polri

Jelang Kunker Wapres ke Aceh, Pangdam IM Cek Kesiapan Pasukan Pengamanan VVIP

Tni-Polri

Tahun 2023, Kasus Pelanggaran di Polresta Banda Aceh Menurun

Tni-Polri

Pangdam IM Terima Mahasiswa Asal Papua

News

Berikan Motivasi, Babinsa Laksanakan Pendampingan Suntik Vaksin

Tni-Polri

Sinergi Harmonis, Kapolres Pidie Jaya Tampung Keluhan Ojek di Jumat Curhat

Tni-Polri

Satu Kasat dan Dua Kapolsek Dilantik, Ini Pesan Kapolresta!

News

Dihari Ulang Tahun TNI, Dandim Mendapat Kejutan Dari Polres Aceh Selatan