Pj Gubernur Safrizal Kenakan Batik Khas Aceh di Hari Batik Nasional  - NOA.co.id
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3737086233511293
   

Home / Daerah / Pemerintah

Rabu, 2 Oktober 2024 - 19:41 WIB

Pj Gubernur Safrizal Kenakan Batik Khas Aceh di Hari Batik Nasional 

REDAKSI

Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, bersama istri memakai batik motif Aceh saat mengantar kepulangan Ketua Umum PKK Pusat, Tri Tito Karnavian, di Bandara Sultan Iskandar Muda Aceh Besar, Rabu (02/10/2024). Foto: dok. Biro Adpim Setdaprov Aceh.

Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, bersama istri memakai batik motif Aceh saat mengantar kepulangan Ketua Umum PKK Pusat, Tri Tito Karnavian, di Bandara Sultan Iskandar Muda Aceh Besar, Rabu (02/10/2024). Foto: dok. Biro Adpim Setdaprov Aceh.

Banda Aceh – Pj Gubernur Aceh Safrizal bersama Pj Ketua Tim Penggerak PKK Aceh Safriati mengenakan batik khas Aceh saat mengikuti sejumlah agenda kedinasan dalam rangka peringatan Hari Batik Nasional pada Rabu, (2/10/2024).

Baca Juga :  PON XXI Aceh-Sumut Cabor Sepak Takraw Sulawesi Selatan Raih 4 Medali, Aceh Posisi Ke 2

Safrizal mengenakan batik berwarna kuning, sementara istrinya mengenakan batik berwarna merah jambu. Kedua baju batik yang dipakai Pj Gubernur dan istrinya itu bermotif pintu Aceh.

Baca Juga :  Seorang Warga di Aceh Ditemukan Tewas dengan Leher Terikat

Safrizal mengenakan batik tersebut saat mengikuti sejumlah kegiatan. Mulai dari mengantar pulang Ketua Umum PKK Tri Suswati Tito Karnavian ke bandara hingga bertemu Ketua Pengadilan Tinggi.

Safrizal mengatakan, batik merupakan warisan budaya Indonesia yang sudah diakui oleh dunia internasional. Oleh sebab itu, kata dia, sudah sepatutnya setiap masyarakat Indonesia bangga memakai batik.

Baca Juga :  Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Aceh Timur Gelar Pementasan GSMS

“Ayo lestarikan pakaian batik dengan bangga memakainya,” pungkas Safrizal.

Editor: Amiruddin. MK

Share :

Baca Juga

Daerah

Marak Modus Penawaran Promo HUT, Bank Aceh Himbau Nasabah Waspada

Aceh Barat

Pj Bupati Aceh Barat Buka TMMD Ke-20, Ini Harapannya

Daerah

Hari Kedua, Pengunjung Bhayangkara Fest 2024 Capai 41 Ribu Orang

Aceh Besar

Pj Bupati Aceh Besar akan Berikan Reward Untuk OPD yang Capai Target PAD

Pemerintah

Terima Kunjungan Penasehat Politik Kedubes Inggris, Pj Gubernur Jamin Aceh Aman

Daerah

Prihatin Tak Memiliki Kediaman, H Mukhlis Takabeya Bangun Satu Rumah Untuk Guru Ngaji di Bireuen

Daerah

JASA Minta Muzakir Manaf Copot Ketua KPA Meulaboh

Daerah

Ketua DPD CIC Aceh Singkil : Ada apa dengan Dewan Guru SDN No 1 Biskang?

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!