PJ. Bupati Simeulue Resmikan Peluncuran Sawit Perdana Koperasi Oriza Sativa - NOA.co.id
   

Home / Advetorial / News / Pemerintah / Simeulue

Sabtu, 16 November 2024 - 18:52 WIB

PJ. Bupati Simeulue Resmikan Peluncuran Sawit Perdana Koperasi Oriza Sativa

REDAKSI

Pj. Bupati Simeulue T. Reza Fahlevi saat Resmikan peluncuran Lounching Sawit perdana. Foto: Argamsyah/Noa.co.id.

Pj. Bupati Simeulue T. Reza Fahlevi saat Resmikan peluncuran Lounching Sawit perdana. Foto: Argamsyah/Noa.co.id.

Simeulue – Pejabat Bupati Simeulue Reza Fahlevi resmikan peluncuran atau pelepasan sawit perdana Koperasi Oriza Sativa kepada pihak PT. Raja Marga. Pelepasan tersebut dilaksanakan di Halaman Pendopo Bupati Simeulue, Sabtu (16/11/2024).

Ketua Koperasi Oriza Sativa, Aminsyah, dalam sambutannya menyampaikan terimakasih kepada Pj Bupati Simeulue yang telah meluangkan waktunya untuk melauncing pelepasan sawit perdana dari Koperasi Oriza Sativa kepada PT. Raja Marga Desa Lauke kecamatan Simeulue Tengah.

Baca Juga :  Pj Bupati Abdya yang Baru Diminta Untuk Peduli Sektor Pendidikan 

Lebih lanjut Aminsyah memaparkan Koperasi Orisa Sativa merupakan Koperasi binaan dari Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Simeulue, yang sangat membantu dalam proses produksi dan pemasaran terhadap masyarakat.

Baca Juga :  Diantar Ribuan Masa, Pasangan SEHATI Daftar ke KIP Simeulue

Sementara itu, Penjabat Bupati Simeulue, Reza Fahlevi, dengan menaiki mobil L300 melakukan peluncuran Sawit dihadapan seluruh tamu undangan yang hadir dalam kegiatan launching perdana tersebut.

“Kami selaku pemerintah Kabupaten  Simeulue sangat merasa bangga bahwa kita dapat melaunching esting sawit dari PT. Raja marga,” ungkapnya

Baca Juga :  Relokasi PKL Berujung Dilematis, Balia Dorong Pemko Banda Aceh Aktif Jadi Promotor

Selain Pj Bupati Simeulue, kegiatan itu di hadiri Kadis Peternakan dan Perkebunan, Kadis Pertanian, Kasat Pol PP, Kadis DPMD, Plt Kadis Kominsa, Kadis Disperindagkop dan Kepala Bank BSI Cabang Sinabang. (ADV)

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

News

BSI Dorong Akselerasi Perekonomian di Aceh Dengan Kolaborasi & Sinergi Investasi

News

Kolaborasi GOTO dan Telkomsel Dinilai Saling Menguntungkan

News

Kejagung Amankan Buronan Kasus Penggunaan Akta Palsu

News

Perang Rusia Ukraina Tak Akan Pernah Membuat Ekonomi Eropa Kembali Normal

Daerah

Wakil Ketua Komnas HAM : Sampaikan pendapat secara damai, Menjaga demokrasi tanggung jawab bersama

News

OJK Ajak Diaspora Investasi di Pasar Modal Syariah Indonesia

News

VIDEO: Warga Sri Lanka Berjuang di Tengah Krisis Ekonomi

Aceh Barat

Samsi Barmi Apresiasi Kinerja Eksekutif Kendalikan Inflasi