Pj Bupati Mahdi Lepas Duta Pramuka Aceh Barat Menuju MTR ke-23 - NOA.co.id
   

Home / Aceh Barat / Pemerintah

Jumat, 22 Maret 2024 - 23:32 WIB

Pj Bupati Mahdi Lepas Duta Pramuka Aceh Barat Menuju MTR ke-23

REDAKSI

Penjabat (Pj) Bupati Aceh Barat, sekaligus Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Aceh Barat, Drs Mahdi Efendi, Jumat (22/03/2024).

Penjabat (Pj) Bupati Aceh Barat, sekaligus Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Aceh Barat, Drs Mahdi Efendi, Jumat (22/03/2024).

Meulaboh – Penjabat (Pj) Bupati Aceh Barat, sekaligus Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Aceh Barat, Drs Mahdi Efendi, Jumat (22/03/2024), melepas kontingen Aceh Barat yang akan berangkat mengikuti Musabaqah Tilawatil Quran Tunas Ramadhan (MTR) ke-23 di Kota Banda Aceh.

Duta pramuka Aceh Barat sebanyak 23 anak beserta para pendamping akan mengikuti kegiatan MTR yang akan berlangsung mulai besok, tanggal 23 hingga 27 Maret 2024 mendatang.

Baca Juga :  Disperindagkop dan UKM Kabupaten Simeulue Dukung UMKM dengan Akses Modal

Menurut Mahdi, MTR ini memiliki tujuan yang sangat baik dalam membangun tali silaturahmi dan persaudaraan yang kuat antar sesama anggota Pramuka dari seluruh kabupaten/kota di Aceh. “Selain itu, juga menjadi rangkaian kegiatan syiar Ramadhan untuk menguatkan pengamalan isi kandungan Al-Quran,” kata Mahdi.

Baca Juga :  Pj Bupati Aceh Barat Bersama Kadis Perhubungan Pantau Pos Pelayanan Lebaran LLAJ

Pj Bupati Aceh Barat itu yakin dan optimis bahwa seluruh anggota kontingen dari Kabupaten Aceh Barat ini merupakan peserta yang unggul dan memiliki kompetensi terbaik pada masing-masing cabang perlombaan.

Baca Juga :  Pj Bupati Bersama Forkopimda Aceh Besar Pantau Persiapan Logistik Pilkada

“Saya meminta seluruh peserta MTR dari Aceh Barat, untuk mengikuti kegiatan ini dengan penuh semangat, sportif, saling menjaga, serta senantiasa memohon doa kepada Allah SWT agar senantiasa diberikan kelancaran dan kesuksesan dalam mengikuti semua cabang yang diperlombakan,” pungkas Mahdi.

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Aceh Barat

Mahdi Efendi Minta Tugu Bundaran Samatiga Difungsikan, Hindari Kecelakaan Lalulintas

Aceh Barat

ASN Aceh Barat Diresahkan Akun Palsu Fb Atasnamakan Pj Bupati Aceh Barat

Internasional

Menlu Retno Kunjungi SD di Perbatasan Wutung yang Direnovasi oleh Pemri

Aceh Barat

Pemkab Aceh Barat Deklarasikan Pemilu Damai dan Berintegritas, Dihadiri Oleh Sekda

Aceh Barat

Pj Bupati Mahdi Lantik Komisioner BMK Aceh Barat

Aceh Barat

DP3AKB Aceh Barat Teken MoU Percepatan Penurunan Stunting

Aceh Barat

Apel Persiapan HUT RI ke 77, Pemkab Aceh Barat bagikan ribuan Bendera Merah Putih

Pemerintah

Panglima TNI, KASAL, Wali Nanggroe Aceh dan Para Tokoh Saksikan Teater Jalasena Laksamana Malahayati di Jakarta

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!