Home / Aceh Barat / Pemerintah

Senin, 29 April 2024 - 15:34 WIB

Pemkab Barat Serahkan Bantuan Kemanusiaan Rp 542 juta untuk Palestina

REDAKSI

Pemkab Barat Serahkan Bantuan Kemanusiaan Rp 542 juta untuk Palestina.

Pemkab Barat Serahkan Bantuan Kemanusiaan Rp 542 juta untuk Palestina.

Jakarta – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Barat menyerahkan bantuan kemanusiaan sebesar Rp542 juta untuk Palestina.

Bantuan ini berasal dari dana pemerintah daerah dan sumbangan masyarakat Aceh Barat. Penyerahan bantuan dilakukan kepada Dubes Palestina di Jakarta, uang diterima oleh Dr. Zuhair SM Alshun, Senin, (29 /04/2024)

Baca Juga :  Wakili Pj. Bupati Nagan Raya, Sekda Bersama TPID Sidak Sejumlah Pasar

Penjabat (Pj) Bupati Aceh Barat Drs Mahdi Efendi mengatakan, bantuan ini diharapkan dapat membantu meringankan beban saudara-saudara kita di Palestina yang sedang mengalami situasi sulit. Langkah ini juga merupakan wujud solidaritas dari masyarakat Aceh Barat terhadap rakyat Palestina dalam menghadapi tantangan kemanusiaan.

Baca Juga :  Bumoe Teuku Umar Expo 2023 Resmi Dibuka Pj Bupati Aceh Barat

Sebut Mahdi, masyarakat Kabupaten Aceh Barat menunjukkan dukungan mereka kepada Palestina melalui penyerahan bantuan kemanusiaan. “Penyerahan bantuan ini merupakan bentuk nyata dari solidaritas dan kepedulian terhadap saudara-saudara di Palestina yang sedang menghadapi tantangan yang berat” Ujarnya.

Tindakan ini tidak hanya menggambarkan rasa empati dan kepedulian masyarakat Aceh Barat terhadap penderitaan yang dialami oleh rakyat Palestina, tetapi juga menjadi inspirasi bagi upaya-upaya solidaritas kemanusiaan di seluruh dunia. Semoga bantuan ini dapat memberikan bantuan yang signifikan dan meringankan beban bagi saudara-saudara kita di Palestina, tandanya. **

Baca Juga :  Pemkab Aceh Barat Salurkan Bantuan Masa Panik untuk Korban Kebakaran di Ujong Drien

Share :

Baca Juga

Aceh Barat

Jelang Popda XVII, Disparpora Aceh Barat Seleksi Ratusan Atlet

Daerah

Pj Bupati Iswanto Terima Audiensi PP-HIMAB

Aceh Besar

Pemerintah Kecamatan Seulimuem Gelar Pra Musrenbang RKPD Tahun 2025

Aceh Besar

Pemkab Aceh Besar Hadiri RDPU Ranper Qanun Aceh No 7 di Paripurna DPRA

Aceh Barat

Pj Bupati Aceh Barat Sambut Kedatangan Pj Gubernur Aceh

Aceh Barat

Tanggapi Aksi Penolakan Terhadap Dirinya, Drs. Mahdi Efendi: Itu Hak Demokrasi Siapapun

Aceh Besar

Pemkab Aceh Besar Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Aneuk Galong Titi

Aceh Barat

Disnakertrans Aceh Barat Kirim Peserta Pelatihan Berbasis Kompetensi ke Bekasi