Pacu Kunjungan Wisata ke Destinasi Prioritas, Badan Otorita Gandeng TA/TO Gelar Famtrip - NOA.co.id
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3737086233511293
   

Home / News

Senin, 30 Mei 2022 - 23:13 WIB

Pacu Kunjungan Wisata ke Destinasi Prioritas, Badan Otorita Gandeng TA/TO Gelar Famtrip

REDAKSI

JAKARTA – Pemerintah berupaya mempercepat pemulihan ekonomi dari pandemi, salah satunya dengan mendorong kunjungan wisatawan .

Untuk itu, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) melalui satuan kerja Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) mengadakan kegiatan Familiarization Trip atau Famtrip.

Acara yang digelar pada 24-28 Mei 2022 itu dimaksudkan untuk mempercepat promosi pariwisata di wilayah koordinatif BPOLBF yang tersebar di wilayah Floratama (Flores, Alor, Lembata, dan Bima).

Baca Juga :  Aceh Terima Bantuan Obat-obatan dan Disinfektan Pengendalian PMK dari Menteri Pertanian

Berbeda dengan Famtrip sebelumnya yang lebih mengedepankan keindahan alam, Famtrip kali ini mengusung tema Pilgrimage Tourism (Wisata Religi) dan Cultural Tourism (Wisata Budaya).

Baca juga: Fantastis! Kunjungan Turis via Bandara Bali Melonjak 487.133%, Total Wisman Capai 40.790 di Maret

Para peserta Famtrip yang terdiri dari beragam profesi, seperti travel vloger, tour agent, fotografer, dan tour operator, diajak untuk mempromosikan potensi wisata dengan mengunjungi destinasi-destinasi wisata religi dan budaya di wilayah Flores. Di antaranya Kabupaten Manggarai Barat, Ngada, Nagekeo, Flores Timur dan Sikka.

Direktur Utama BPOLBF Shana Fatina menyampaikan, pemilihan tema Famtrip tahun ini merupakan cara untuk mengembangkan potensi wisata yang ada di wilayah Floratama selain potensi alamnya.

Baca Juga :  Gubernur Aceh Terima Audiensi Staf Khusus Presiden RI, Ayu Kartika Dewi, Ini yang Dibahas

“Kami memilih tema Culture Tourism untuk dapat mengeksplor lebih jauh lagi tentang kebudayaan yang ada di Floratama,” ujarnya, Senin (30/5/2022).

Baca Juga :  Sekda Aceh Hadiri Kegiatan Lomba Mancing Sinergitas TNI-Polri di Mapolda 

Baca juga: Sukses Gelar TWG 1, Labuan Bajo Makin Pede jadi Tuan Rumah Ajang Internasional

Sumber Berita

Share :

Baca Juga

News

Jamaluddin Idham Paparkan Sejumlah Program Pemenangan ke DPD PDIP Aceh

News

Peduli Pendidikan, Pegadaian Beri Beasiswa Anak-anak Pengurus Bank Sampah Binaan

News

Aksi Donor Darah dan Simulasi Pertolongan Kecelakaan Kerja, Menyemarakkan Apel Bulan K3 Nasional

Aceh Barat

Anggota DPRK Pidie Jaya Gelar Paripurna, Kadir Jailani Terpilih Sebagai Pimpinan Sementara

News

Subsidi Pertalite Bengkak Bisa Bikin APBN Tekor, Ini Saran Ekonom

News

Transisi ke Endemi, Menkeu Waspadai Perlambatan Ekonomi Dunia

News

Gubernur New York Bersyukur Pelaku Penembakan Kereta Ditangkap

News

Bahas Venue PON Aceh-Sumut, Pj Gubernur Bertemu Menteri PUPR RI di Jakarta

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!