KPH II Wilayah Aceh Bersama BAIS TNI Patroli Rutin Cegah Illegal Logging - NOA.co.id
   

Home / Daerah / Hukrim

Kamis, 14 November 2024 - 17:40 WIB

KPH II Wilayah Aceh Bersama BAIS TNI Patroli Rutin Cegah Illegal Logging

FARID ISMULLAH

Patroli Rutin Cegah Illegal Logging KPH II Wilayah Aceh bersama BAIS TNI, Bireuen, Rabu (13/11/2024). (Foto : Farid Ismullah/NOA.co.id).

Patroli Rutin Cegah Illegal Logging KPH II Wilayah Aceh bersama BAIS TNI, Bireuen, Rabu (13/11/2024). (Foto : Farid Ismullah/NOA.co.id).

Banda Aceh – KPH II Wilayah Aceh melalui Kasi KTPH mendapat informasi dari masyarakat terkait adanya kegiatan aktivitas alat berat di kawasan HP (Hutan Produksi) dan HL (Hutan Lindung) Di Ds. Bukit Ceurana Kec. Simpang Mamplam Kabupaten Bireuen, Selasa (12/11).

Menyingkapi pelaporan tersebut, Kasi KTPH KPH II Wilayah Aceh melaporkan kepada Kepala KPH II Wilayah Aceh Firdaus dan melakukan koordinasi dengan pihak BAIS TNI Kabupaten Bireuen.

Baca Juga :  APH Tutup Mata, Illegal Logging Masih Marak Terjadi di Babahrot

“Perlu adanya peningkatan patroli rutin dikawasan tersebut dan memberikan sosialisasi kepada masyarakat yang ada dipinggiran hutan tentang perlunya menjaga kelestarian hutan dan izin pemanfaatan kawasan hutan,” Kata Firdaus.

Baca Juga :  Pengungsi Rohingya Hamili Anak Bawah Umur di Makassar, Diringkus Setelah Kabur ke Jakarta  

Ia menambahkan, Tim melakukan Kegiatan Patroli Rutin di wilayah kawasan HP (Hutan Produksi) dan HL (Hutan Lindung) Ds. Bukit Ceurana Kec. Simpang Mamplam untuk pencegahan penebangan liar dan kegiatan alih fungsi lahan diarea hutan yang ada di Ds. Bukit Ceurana dan Pemasangan Pamflet tentang larangan membuka lahan di kawasan Hutan Produksi dan Hutan Lindung, Rabu 13 November.

Baca Juga :  Kapolda Aceh: Bhayangkara Fest 2024 Diharapkan dapat Mendekatkan Polri dengan Masyarakat

Diketahui, Patroli tersebut terdiri dari Tim KPH Wil. II Aceh yang dipimpin Kepala KPH bersama Tim BAIS Kabupaten Bireuen.

Editor: Amiruddin. MK

Share :

Baca Juga

Daerah

Pj Gubernur Terima Kunjungan Tim Findco Investor Berhard Malaysia

Aceh Besar

Dua ASN Kemenag Aceh Besar Wakili Indonesia di Ajang Nasional dan Internasional

Daerah

PDAM Tirta Mountala Salurkan 69 Ton Air Bersih ke Kecamatan Lhoknga Mengatasi Krisis Air Bersih

Daerah

Rekapitulasi Suara Hasil Pemilu Di Pidie diskor, Ini Kata Sekretaris KIP

Daerah

FPA Minta Kejari Aceh Selatan Serius Usut Dugaan Korupsi di RSUD Yuliddin Away

Daerah

Dukungan Dari Alumni Ruhul Fata kepada pasangan SABAR : Kita Satu Untuk Semua

Daerah

Hadiri Pelantikan PPK, Pj Bupati Aceh Besar Ingatkan Bekerja Sesuai Kode Etik

Hukrim

Jelang Pelaksanaan Shalat Jum’at, Polisi Bubarkan Balap Liar di Ulee Lheue