Koramil 20 Pante Bidari Terima Ucapan Selamat HUT TNI Ke 79 Dari Muspika - NOA.co.id
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3737086233511293
   

Home / Aceh Timur / Daerah / Tni-Polri

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 16:42 WIB

Koramil 20 Pante Bidari Terima Ucapan Selamat HUT TNI Ke 79 Dari Muspika

DEDI SAPUTRA

Koramil 20 Pante Bidari Terima Ucapan Selamat HUT TNI Ke 79 Dari Muspika.Dok:Ist.

Koramil 20 Pante Bidari Terima Ucapan Selamat HUT TNI Ke 79 Dari Muspika.Dok:Ist.

Aceh Timur -Koramil Jajaran Kodim Aceh Timur Terima Ucapan Selamat HUT TNI Ke 79,Setelah Kodim mendapatkan ucapan HUT TNI ke 79 dari Pemda dan Polres serta instansi lainnya, tidak ketinggalan Koramil jajaran Kodim 20 kecamatan Pante Bidari kabupaten Aceh Timur mendapat kejutan berupa ucapan selamat HUT TNI ke 79 dari Sabtu (5/10/2022).

Salah satunya adalah Muspika Kecamatan Pante Bidari, menyampaikan ucapan selamat kepada Koramil 20/Pante Bidari, yang diterima langsung oleh Danramil kapten Inf Mashudi beserta anggota di Makoramil.

Baca Juga :  Dirlantas Polda Aceh Ajak Wartawan Sosialisasi dan Edukasi Masyarakat Terkait ETLE

Kegiatan yang diprakarsai oleh Camat Pante Bidari Darkasyi dan Kapolsek Pante Bidari IPDA Saiful Bahri beserta anggotanya ke Makoramil 20 dengan membawa kue ulang tahun dan nasi tumpeng untuk HUT TNI ke-79 tahun 2024.

“Semoga TNI semakin maju, berjuang bersama rakyat dan lebih bersinergi dengan Polri dan Pemerintah, serta semoga anggota TNI semua selalu diberikan keselamatan dan kesehatan dalam melaksanakan tugas” Ucap Camat.

Baca Juga :  Polisi Terima Dua Butir Granat Aktif dari Petani

Kapolsek lPDA Saiful, menyampaikan sesuai dengan tema HUT TNI Ke 79 tahun 2024, “TNI adalah kita, bersama rakyat TNI kuat, semoga kedepan TNI dan POLRI lebih bersinergi untuk menjaga masyarakat, membangun wilayah, serta masyarakat lebih terayomi”, Ucap IPDA Saiful Bahri.

Atas nama Koramil 20/Pante Bidari Danramil dan anggota mengapresiasi serta merasa tersanjung atas perhatian Muspika Kecamatan Pante Bidari yang telah memberikan ucapan HUT TNI ke 79 ini.

Baca Juga :  Pemuda dan Mahasiswa Diajak Lebih Kreatif Kembangkan UMKM

Serbuan kali ini oleh Kapolsek bersama tiga pilar Muspika setempat sangat diapresiasi oleh Danramil dan juga mengucapkan banyak terima kasih, semoga kita TNI – Polri dan tiga pilar yang merupakan rekan kerja di wilayah binaan Teritorial selalu tetap bersinergi dalam segala hal untuk kemajuan dan Kamtibmas kondusif di wilayah kecamatan Pante Bidari.pungkas kapten Inf Mashudi

Editor: Amiruddin.Mk

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Satgas TMMD Reguler Ke-119 Kodim 0102/Pidie Kebut Pengerjaan RTLH, Wujudkan Impian Warga Kurang Mampu

Daerah

Mudahkan Layanan Administrasi Kependudukan, Disdukcapil Kota Padang Panjang Jemput Bola

Daerah

Satpol PP Aceh Besar Bersama Tim Gabungan Tertibkan Bangunan Liar di Pasar Induk Lambaro

Aceh Timur

Satlantas Polres Aceh Timur Sosialisasi Penerapan BPJS Kesehatan Dalam Pembuatan SIM

Daerah

Polresta Banda Aceh Buka Puasa Bersama Para Tahanan

Tni-Polri

Personel Operasi Patuh Bagikan Brosur Tertib Berlalu Lintas

Daerah

Warga Gampong Keupula Minta Keuchik Transparan Dana Desa yang Diduga Fiktif

Daerah

Adukan Wartawan ke Polisi, Ketua PWRI Aceh Singkil Kecam Sikap PT Socfindo

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!