Home / Pemerintah

Jumat, 1 Maret 2024 - 18:38 WIB

KIP Pidie Buka Rapat Pleno, Ketua Sampaikan Ini

REDAKSI

Pidie – KIP Kabupaten Pidie akhirnya menggelar rekapitulasi suara hasil pemilu legislatif di Ruang Rapat DPRK Pidie, Jumat (1/3/2024).

Menurut Sekretaris KIP Neta Sapariti kemarin, Kamis (28/2), bahwa rencana pleno rekap suara dijadwalkan jumat pukul 09.00 Wib.

Baca Juga :  Menlu RI Serukan Kepemimpinan yang Inklusif untuk Perdamaian Dunia

Pantauan Media ini dilokasi sejak pukul 09.00 pagi tadi, para undangan sudah tampak hadir, namun pelaksanaan acara baru di mulai pukul 11.30 WIB.

Baca Juga :  Penjabat Gubernur Aceh : Pentingnya Profesionalisme Jurnalistik di Era Digital

Pembukaan Rapat pleno terbuka di hadiri Komisioner KIP, Kapolres, Asisten, unsur DPRK, Panwaslih, unsur Partai dan undangan.

Ketua KIP Pidie Ramli, sampaikan sambutan antara lain terkait rekapitulasi suara di laksanakan selama lima hari (1-5) Maret 2024, terangnya.

Baca Juga :  Meriahkan Hari Bhayangkara Ke-78, Sekda Aceh Besar Tanam Pohon Bersama Kapolres

“Karena hari ini Jumat, maka penghitungan suara di mulai pukul 14.30 WIB,” tutupnya. (Hasballah.B)

Share :

Baca Juga

Aceh Besar

Pj Bupati Aceh Besar Serahkan 229 Paket Bantuan Yayasan Baitul Mal BRILiaN untuk Siswa Kurang Mampu 

Nasional

Pertama Di Indonesia, PLN Produksi _Green Hydrogen_ 100 Persen Dari EBT Kapasitas 51 Ton Per Tahun

Daerah

Bunda Literasi Aceh Luncurkan Buku Anak Bertema Edukasi Pencegahan Stunting

Aceh Besar

Bupati Aceh Besar Hadiri Peringatan Nuzulul Quran dan Buka Puasa di Masjid Al Muhajirin Lanud SIM

Aceh Barat

Tim Diskominsa Aceh Barat Kunjungi Media Center Pidie

Pemerintah

Tak Ingin Halangi Hak Politik, Mendagri Minta Pj. Kepala Daerah yang Ingin Maju Pilkada Sampaikan Pengunduran Diri

Pemerintah

Pj Bupati Aceh Besar Hadiri Pelantikan Mualem/ Dek Fahd

Internasional

Sunway Medical Centre Penang Rumah Sakit Pertama Menerima QRIS Sebagai Metode Pembayaran