Home / Nasional / Tni-Polri

Kamis, 20 Maret 2025 - 10:40 WIB

Kapolri Tinjau Bakti Kesehatan “Polri untuk Masyarakat” di PT Tah Sung Hung

REDAKSI

Kapolri Tinjau Bakti Kesehatan

Kapolri Tinjau Bakti Kesehatan "Polri untuk Masyarakat" di PT Tah Sung Hung. Foto: Ist

Brebes — Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo meninjau kegiatan Bakti Kesehatan di PT Tah Sung Hung Kabupaten Brebes pada, Rabu, 19 Maret 2025. Dalam kegiatan tersebut, tim Dokkes Polda Jateng, Polres Brebes, dan Dinas Kesehatan Kabupaten Brebes memberikan pemeriksaan kesehatan gratis bagi sekitar 1.000 karyawan.

Baca Juga :  Kabag Ops Polresta Banda Aceh Kini Menyandang Pangkat AKBP 

Layanan yang diberikan mencakup pemeriksaan mata, gigi, tekanan darah, serta kadar gula darah. Sebagai bentuk kepedulian terhadap kesehatan para pekerja menjelang Lebaran, Kapolri juga secara simbolis menyerahkan paket bekal kesehatan.

Baca Juga :  Pengamanan Nataru, Kapolres Lhokseumawe Imbau Warga Jaga Kerukunan umat beragama

Dalam kesempatan itu, Kapolri juga menyampaikan apresiasinya terhadap perkembangan industri di PT Tah Sung Hung yang terus menunjukkan pertumbuhan positif.

“Perusahaan ini merupakan industri padat karya di bidang pembuatan sepatu dan menunjukkan progres yang sangat baik dan menimbulkan optimisme untuk investasi di Indonesia. Ada sekitar 8.000 karyawan baru yang direkrut sejak 2020, dan masih akan dilakukan pengembangan pembangunan yaitu 7 gedung dan juga 1 center develop sehingga total akan dapat merekrut 50.000 karyawan” ujar Kapolri.

Baca Juga :  Plt. Sekjen Kemendagri Tegaskan Bahwa ASN adalah Pelayan Masyarakat

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Hukrim

OTT KPK Sita 12 Miliar Dan Enam Orang Ditahan

Nasional

Belum Ada Laporan ASN Tolak Dipindah ke IKN

Tni-Polri

Antisipasi Masuknya Pengungsi Rohingya, Kapolsek Simpang Ulim Polres Aceh Timur Pimpin Patroli Perairan

Tni-Polri

Hari kedua Pra TMMD ke 118 Kodim 0107/Asel, Sasaran Fisik Pengerjaan Pembukaan Jalan Langsung di Kebut

Tni-Polri

Pangdam IM Buka Lahan Baru I’M Jagong dan Serahkan Bibit Jagung untuk Warga Siron Blang

Nasional

Berikut Daftar Penerima Penghargaan Reformasi Birokrasi di Lingkungan Kejaksaan RI Tahun 2024

Nasional

Tujuh Warga Mimika Meninggal Dunia Akibat Longsor

Nasional

Mendagri Persilakan Pj Gubernur Tetapkan APBA 2024 melalui Pergub