Kapolres Lhokseumawe Kunjungi dan Serahkan Bantuan "Kue Surga" Pada Warga Miskin di Paya Bili Meurah Mulia - NOA.co.id
   

Home / Tni-Polri

Kamis, 2 Desember 2021 - 19:37 WIB

Kapolres Lhokseumawe Kunjungi dan Serahkan Bantuan “Kue Surga” Pada Warga Miskin di Paya Bili Meurah Mulia

REDAKSI

NOA | LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH mengunjungi kediaman salah seorang warga miskin, Samsul Bahri (45) di Gampong Paya Bili, Kecamatan Meurah Mulia, Kabupaten Aceh Utara, wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Kamis (2/12/2021).

Baca Juga :  Kapendam IM Pimpin Ziarah Rombongan di HUT Ke-74 Penerangan TNI AD

Kunjungan pria nomor satu di jajaran Polres Lhokseumawe yang turut didampingi sejumlah personel dan tokoh masyarakat setempat dalam rangka melihat langsung kondisi warga dimaksud serta memberikan bantuan program “Kue Surga” guna meringankan beban ekonomi keluarga ini.

Baca Juga :  Resahkan Warga, Puluhan Sepeda Motor Diamankan Polisi di Banda Aceh

Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH mengatakan, kunjungan itu merupakan wujud kepedulian Polri khususnya Polres Lhokseumawe kepada masyarakat di wilayah hukum yang membutuhkan bantuan.

Baca Juga :  HOAX! Yang Sempat Viral Seorang Perempuan Jadi Korban Perampokan di Peureulak dan Idi Rayeuk, Ini Faktanya

“Ini adalah wujud kepedulian kami, semoga dapat membantu meringankan beban ekonomi keluarga dan kebutuhan lainnya. Mohon diterima, semoga bermanfaat,” pungkasnya. **

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Pangdam Iskadar Muda Tinjau Kesiapan Hilirisasi Industri Program I’M Jagong di Nagan Raya

Tni-Polri

Polda Aceh Siap Amankan PON dan Pilkada Serentak 2024

Tni-Polri

Kodam IM Gelar Bhakti Kesehatan dan olahraga bersama di seluruh wilayah Aceh dalam rangka HUT Ke 78 TNI tahun 2023

Tni-Polri

Cabut Bai’at Mantan anggota NII di Dharmasraya, Kadensus 88 AT: Hari ini Jumlahnya Paling Banyak

Tni-Polri

Polresta Banda Aceh Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Pemilu Tahapan Kampanye

Tni-Polri

Silaturahmi Dengan Wartawan, Dandim Abdya Ajak Kolaborasi Sukseskan Vaksin

Tni-Polri

Polres Aceh Jaya Gencarkan Patroli Cegah Balapan Liar dan Knalpot Brong

Daerah

Pesan Pangdam IM Kepada Personel TNI Yonif 112/DJ Satgas RI-PNG

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!