Home / Tni-Polri

Kamis, 12 Januari 2023 - 17:02 WIB

Kapolda Aceh Ikut Lomba Tembak Pistol Plat Baja Kodam IM

REDAKSI

BANDA ACEH – Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar mengikuti lomba tembak pistol plat baja Kodam Iskandar Muda (IM) di Lapangan Tembak Pistol Rindam IM, Mata Ie, Kecamatan Darul Imarah, Kabupaten Aceh Besar, Kamis, 12 Januari 2023.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Tinjau Kegiatan Vaksinasi di Dayah Terpadu Darul Abrar

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, lomba tembak tersebut digelar Kodam IM bukan sekadar mencari juara, tapi sebagai ajang meningkatkan sinergisitas TNI Polri serta Forkopimda Aceh.

“Lomba tersebut bukan semata mencari pemenang, tapi lebih ke silaturahmi dan meningkatkan sinergisitas TNI Polri serta Forkopimda Aceh,” ujar Joko dalam rilisnya, Kamis, 12 Januari 2023.

Baca Juga :  TNI Klaim Kebutuhan Pangan Di Kecamatan Kuala Batee Mencukupi

Dalam kegiatan itu, kata Joko, juga dilaksanakan penghapusan materiil senjata rakitan hasil pembinaan teritorial, komunikasi sosial, dan sisa konflik di wilayah Kodam IM Tahun 2022.

Baca Juga :  Polresta Banda Aceh Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Pemilu Tahapan Kampanye

Lomba tembak pistol tersebut juga diikuti oleh Wakapolda Aceh Brigjen Syamsul Bahri, para PJU Polda Aceh dan Kodam IM, beserta unsur Forkopimda Aceh.

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Personel Operasi Patuh Bagikan Brosur Tertib Berlalu Lintas

Tni-Polri

Polri Akan Gelar Pasukan Operasi Ketupat, Kapolri Harap Mudik Berjalan Lancar dan Aman

Nasional

Polda Jatim Tetapkan MSA Sebagai Tersangka Curas di Rumdin Wali Kota Blitar

Daerah

Kepulangan 480 Satgas RI-PNG Yonif 111 RK Karma Bhakti Tiba di Aceh

Daerah

Panen Raya Serentak, Pangdam IM : Petani tulang punggung Negara untuk Swasembada Pangan Nasional

Daerah

Sat Lantas Polresta Banda Aceh Imbau Pengguna Kenderaan Untuk Gunakan Helm

News

Kapolres Aceh Tamiang Pastikan Ketersediaan dan Harga Bahan Pokok Stabil saat Ramadan

Tni-Polri

Dittipidkor Bareskrim Tetapkan Dua Tersangka Suap Pengurusan DID Kota Balikpapan