Kapendam IM Gelar Silaturrahmi dengan Insan Pers - NOA.co.id
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3737086233511293
   

Home / Tni-Polri

Rabu, 15 November 2023 - 11:01 WIB

Kapendam IM Gelar Silaturrahmi dengan Insan Pers

REDAKSI

Banda Aceh – Kapendam IM, Kolonel Inf Irhamni Zainal, S.I.P, M.S.I, Menyelenggarakan kegiatan silaturahmi dengan wartawan media di Media Center Kodam Iskandar Muda, Neusu Banda Aceh, Selasa (14/11/23) sore.

Dalam pertemuan tersebut, Kapendam IM, berbagi informasi terkini terkait Program dan kegiatan yang dilaksanakan, serta upaya-upaya yang dilakukan oleh Kodam Iskandar Muda.

Baca Juga :  Kabid Humas Polda Aceh Kumpulkan Kendaraan Dinas Anggotanya, Ada Apa?

 

Pertemuan ini juga menjadi forum dialog yang membuka peluang bagi wartawan untuk mendapatkan pemahaman yang lebih mendalam tentang berbagai aspek terkait tugas dan tanggung jawab Kodam Iskandar Muda.

Kapendam IM menyampaikan apresiasi atas peran wartawan dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat.

Baca Juga :  TNI Klaim Kebutuhan Pangan Di Kecamatan Kuala Batee Mencukupi

 

Ia menekankan pentingnya kerjasama antara Kodam Iskandar dan media dalam menjaga ketertiban, keamanan, dan keberlangsungan pembangunan Nasional di Aceh.

Media Center Kodam Iskandar Muda senantiasa terbuka untuk memberikan informasi yang akurat dan transparan kepada masyarakat.

 

“Kami berharap kerjasama yang baik antara Kodam Iskandar Muda dan wartawan terus ditingkatkan demi terwujudnya komunikasi yang efektif dan sinergis”. Pinta Kapendam IM.

Baca Juga :  Jum'at Berkah, Kodam IM Bagikan Nasi Kotak Untuk Masyarakat Kurang Mampu

Turut Hadir dalam acara tersebut Para Kasi Pendam IM, Kaur dan Paur Pendam IM, Bintara dan Tamtama Pendam IM, seta para Insan Media. ***

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

BPBAP Bersama Polresta Banda Aceh, Hibah 7000 Benih Ikan Bagi Warga

Tni-Polri

Didampingi Forkopimda, Kapolres Aceh Jaya Cek Kesiapan Pos Pengamanan dan Pelayanan Lebaran

Tni-Polri

Kasdam IM Ikuti Rakor Kesiapan Pelaksanaan TMMD Ke-121 Kodam IM Tahun 2024

Tni-Polri

Antisipasi Kenakalan Remaja, Personel Polsek Kuta Makmur Tingkatkan Patroli Malam Hari

Tni-Polri

Masyarakat Keluhkan Parkir Liar hingga Judi Billiar ke Kapolda Aceh

Tni-Polri

Meriahkan Hari Bhayangkara, Polres Aceh Jaya Gelar Lomba Menembak

Tni-Polri

Pangdam IM Sampaikan Perintah Operasi

Tni-Polri

Kodim 0115/Simeulue Bantu Warga Menyebrang Sungai

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!