Home / Daerah

Minggu, 9 Juli 2023 - 22:41 WIB

Gempa Magnitudo 5,5 Guncang Wilayah Barat Daya Banda Aceh

REDAKSI

Banda Aceh – Gempa Bumi berkekuatan Magnitudo (M) 5,5 mengguncang wilayah Kota Banda Aceh, Minggu 9 Juli 2023, sekitar pukul 21.09 WIB malam.

Baca Juga :  Kenaikan PPN 12% Bebani Rakyat dan UMKM

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan, episenter gempa bumi berlokasi di titik koordinat 5.38 LU,94.77 BT.

Baca Juga :  H. Syibral Distribusi Logistik Untuk Masyarakat Terdampak Banjir di Pidie Jaya

“Lokasi gempa berada di 64 km Barat Daya Banda Aceh – Aceh, kedalaman 24 km,” tulis BMKG dilaman twitter.

Baca Juga :  Pj Gubernur Safrizal dan Kepala BNPB Ziarah ke Kuburan Massal Tsunami dalam Peringatan Bulan Pengurangan Risiko Bencana

Gempa ini tidak berpotensi Tsunami. Namun, BMKG menghimbau agar waspada terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi. []

Share :

Baca Juga

Daerah

Dinas Perhubungan Aceh Singkil Peringati Harhubnas

Daerah

Pangdam IM Hadiri Peringatan Hari Damai Aceh

Daerah

Bunda Paud Datang, Murid Senang

Daerah

Terminal AKAP Tipe B Sigli Dikhawatirkan Ambruk, Wakil Organda Pidie Ungkapkan Keprihatinan

Daerah

Pj Gubernur, Sekda dan Kepala SKPA Safari Silaturrahmi ke Forkopimda

Daerah

Diskominsa Aceh dan AIP Skala Gelar Workshop Percepatan Pemenuhan data SPM

Advetorial

Kadisbudpar Aceh: Turis Asing Meningkat pada Agustus, Capai 3.042 Orang

Daerah

Menteri Pertanian RI Gelar Rapat Koordinasi Perluasan Areal Tanam