DKI Jakarta Rajai Peroleh Medali Emas Cabor Sepatu Roda - NOA.co.id
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3737086233511293
   

Home / Sport

Minggu, 15 September 2024 - 15:51 WIB

DKI Jakarta Rajai Peroleh Medali Emas Cabor Sepatu Roda

AMIR SAGITA

Kelasemen sementara perolehan medali Cabor Sepatu Roda PON ke XXI Aceh-Sumut hingga Sabtu (14/9/2024) (Foto websed Cabor Sepatu Roda)

Kelasemen sementara perolehan medali Cabor Sepatu Roda PON ke XXI Aceh-Sumut hingga Sabtu (14/9/2024) (Foto websed Cabor Sepatu Roda)

Sigli – Hingga Sabtu (14/9/2024) Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta merajai perolehan medali sementara pada Cabang Olah Raga (Cabor) sepatu roda pada Pekan Olah Raga Nasional (PON) ke XXI Aceh-Sumut yang digelar di lapangan sepatu roda di Pantai Pelangi, Kota Sigli, Kabupaten Pidie, Provinsi Aceh.

Meski Aceh sebagai tuan rumah PON ke XXI Aceh-Sumut, namun untuk perolehan medali hanya satu medali emas dipersembahkan atlet sepatu roda Aceh.

Baca Juga :  Gorontalo Dan Jateng Sumbang Emas Di Cabor Sepak Takraw PON XXI Aceh-Sumut

Sedangkan untuk DKI Jakarta mereka mampu meraih urutan pertama perolehan medali dari Cabor sepatu roda. Dimana DKI meraih 10 medali emas, 5 medali perak dan 4 medali perunggu dengan jumlah seluruhnya 19 medali.

Disusul Jawa Tengah urutan kedua dengan 3 medali emas, 2 medali perak dan 2 medali perunggu dengan jumlah keseluruhan 9 medali. Urutan ketiga Jawa Timur dengan perolehan medali 2 emas, 3 perak dan 2 medali perunggu dan jumlah seluruhnya 7 medali.

Baca Juga :  Bersama Presiden Ferkushi, Pj Bupati Aceh Besar Tinjau Persiapan Venue Kurash PON XXI di JSC Kota Jantho

Urutan ke empat diraih Jawa Barat, 1 emas, 3 perak dan 1 perunggu dengan jumlah 7 medali. Urutan kelima Sumatera Utara 1 medali emas, 0 medali perak dan 1 medali perunggu, urutan keenam Provinsi Aceh, 1 medali emas, 0 medali perak dan 0 medali perunggu. Urutan ke tujuh DI Yogyakarta 0 medali emas, 3 medali perak dan 2 medali perunggu dan jumlah 5 medali.

Baca Juga :  Menang Penalti 4-2, Kupula FC ke Semifinal

Urutan ke delapan Sumatera Barat, 0 medali emas, 1 medali perak dan 1 perunggu dan jumlanya 2 medali, urutan ke sembilan Provinsi Riau, 0 medali emas, 1 perak dan 0 medali perunggu dan urutan ke sepuluh Provinsi Kalimantan Timur, 0 medali emas, 0 medali perak dan 2 medali perunggu.

Editor: Amiruddin. MK

Share :

Baca Juga

Sport

Liga Inggris: Man City Selangkah Mendekati Gelar Juara

Aceh Barat

Pj Bupati Tinjau Persiapan Atlet Aceh Barat yang Akan Bertanding di Pora Pidie

Aceh Timur

Kirab Api PON XXI Aceh-Sumut Tiba Di Aceh Timur

Advetorial

Bank Aceh Syariah Dukung Penuh PON 2024, Luncurkan Jersey Khusus Atlet dan Produk Keuangan Bertema PON

Internasional

Yulianto Putra Aceh Singkil harumkan Nama Indonesia

Ekbis

Pelaksanaan Peparnas XVII Berkontribusi Positif Terhadap Omzet Pelaku UMKM Lokal

Sport

Timnas Indonesia Akan Berhadapan dengan Irak di Stadion Gelora Bung Karno, Ini Jadwalnya

Sport

Perolehan Medali Sementara Olimpiade Paris

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!