Home / Daerah

Sabtu, 13 Juli 2024 - 14:18 WIB

Besok, Baong Dilantik sebagai Penjabat Bupati Bener Meriah

REDAKSI

Mohd Tanwier alias Baong. Foto: Hidayat S/Noa.co.id

Mohd Tanwier alias Baong. Foto: Hidayat S/Noa.co.id

Bener Meriah – Mohd Tanwier alias Baong akan dilantik sebagai Penjabat Bupati Bener Meriah menggantikan Haili Yoga.

Berdasarkan informasi menyebutkan, Baong dilantik langsung oleh Penjabat Gubernur Aceh, Bustami Hamzah di Anjong Mon Mata Banda Aceh pada Minggu, 14 Juli 2024, besok.

Baca Juga :  Pemkab Bener Meriah Raih Prestasi Tingkat Nasional, Nama Yulita Anggraini Jadi Buah Bibir, Ibarat Akar Dalam Tanah

“Pak Tanwier akan melanjutkan sebagai Pj Bupati hingga adanya bupati definitif. Pastinya besok dilantik, karena pak Pj Gubernur sedang dalam perjalanan dari Jakarta menuju Banda Aceh,” katanya, Sabtu, 13 Juli 2024.

Baca Juga :  Polda Aceh dan Jajaran Siap Amankan Pilkada Serentak 2024

Diketahui, Baong saat ini menjabat sebagai Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Kadisperindag) Aceh. Ia dilantik oleh Gubernur Aceh, Nova Iriansyah pada 2020.

Baca Juga :  Tim SAR Pulau Banyak bersama Warga dan Personil Polsek Gagalkan Penyeludupan Penyu Hijau (Chelonia mydas)

Sementara itu, Haili Yoga sendiri telah mengundurkan diri sebagai Pj Bupati Bener Meriah pada Jumat, 12 Juli 2024, ia juga mundur dari Sekda definitif dan ASN.

Penulis: Hidayat S

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Daerah

PENANDATANGANAN MOU, WUJUD SINERGI PEMANFAATAN KARBON DAN JASA LINGKUNGAN HUTAN MANGROVE  ANTARA PEMA DAN PEMKO LANGSA

Aceh Timur

Nawan Eks Kombatan GAM 05 Idi Siap Dukung Mualem Calon Gubernur Aceh Dan H.Tole Bupati Aceh Timur
DPP AWAI Dan JWI Gelar Silaturahmi Dengan Direktur RS Sultan Abdul Aziz Syah Peureulak.Foto. Dok: Dedi Saputra/NOA.Co.Id

Aceh Timur

DPP AWAI Dan JWI Gelar Silaturahmi Dengan Direktur RS Sultan Abdul Aziz Syah Peurelak

Daerah

Pemko Langsa Usulkan 1.303 Formasi PPPK Tahun Ini

Daerah

Richi Aprian – Donny Karsont Resmi mendaftar Cabup-cawabup di KPU Tanah Daftar

Daerah

Reza Kurniawan : Lapangan Alun-Alun, Tidak ada tanggung jawab dari Pemda Aceh Singkil

Daerah

Personel Polres Aceh Jaya Salurkan Bantuan Kemanusiaan kepada Tukang Becak

Aceh Besar

Pj Bupati Aceh Besar Ikuti Webinar Pemantapan Koordinasi Kesiapan Pilkada Serentak Tahun 2024