Babinsa Simeulue Pantau Perkembangan Kebun Hidroponik Milik Warga - NOA.co.id
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3737086233511293
   

Home / News

Kamis, 2 Juni 2022 - 16:04 WIB

Babinsa Simeulue Pantau Perkembangan Kebun Hidroponik Milik Warga

REDAKSI

NOA I Simeulue – Babinsa Koramil 01/Simtim Kodim 0115/Simeulue Kopda M. Ridho Sipayung melaksanakan kegiatan pemantauan perkembangan kebun hidroponik milik Bpk Arman salah seorang warga binaan di Desa Suak Buluh Kec. Simeukue Timur, Kamis (02/06/2022).

Baca Juga :  Pemerintah Gampong Keude Siblah Bantu Korban Kebakaran

Hidroponik adalah budidaya menanam dengan memanfaatkan air tanpa menggunakan tanah dengan menekankan pada pemenuhan kebutuhan nutrisi bagi tanaman.

“Kebutuhan air pada hidroponik lebih sedikit dari pada kebutuhan air pada budidaya dengan tanah dan hal ini sangat cocok pada aera yang memiliki pasokan air yang terbatas terlebih saat musim kemarau tiba,” imbuhnya.

Baca Juga :  Resmi Daftarkan Diri, Iskandar Ali Siap Pimpin Kadin Aceh Periode 2022-2027
Foto: Babinsa Simeulue saat melihat perkembangan kebun milik warga. (Ist)

Dalam kesempatan itu, Kopda M. Ridho menjelaskan, kepada masyarakat binaannya, kebutuhan sayuran disekitar rumah warga akan dapat terpenuhi sehingga akan menekan biaya belanja rumah tangga sebagai bentuk penghematan secara finansial.

Baca Juga :  Ketua Komisi VI DPRA Ajak Da'i Aceh Aktif Berdakwah di Medsos

“Selain untuk di konsumsi keluarga, hasil dari tanaman hidroponik ini juga kita pasarkan ke konsumen sehingga dapat meningkatkan perekonomian keluarga,” pungkasnya. (RD)

Share :

Baca Juga

News

Banda Aceh dan Aceh Besar Kini Jadi Zona Oranye, 298 Pasien Covid-19 Sembuh

News

Banda Aceh terus Bersiap Sambut PON XXI

News

BPSDM Aceh Raih Akreditasi A dari LKPP RI

News

Peringati HUT Kodam IM ke- 66 Kodim 0102/Pidie Gelar Opersi Pasar

News

Aceh Kekurangan Publik Figur, Warga Aceh Harap Nazar Patria Turun Pesawat

News

Asisten III Sekda Aceh Bersama Pangdam Iskandar Muda Ikuti KASAD Award 2023

News

Terkait Pemulangan Jenazah, Keuchik Gampong Pulo Pisang Surati DPP PAS

News

Penjabat Gubernur Apresiasi Kinerja Pelayanan Publik Pemerintahan se-Aceh

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!