API Demokrasi Demo Di DPRA Tolak Revisi UU Pilkada - NOA.co.id
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3737086233511293
   

Home / Daerah / Peristiwa

Jumat, 23 Agustus 2024 - 19:32 WIB

API Demokrasi Demo Di DPRA Tolak Revisi UU Pilkada

FARID ISMULLAH

Aliansi Pengawal Indonesia (API) Demokrasi melakukam Demonstrasi di Gedung Parlemen Dewan Perwakilan Rakyat Aceh, Banda Aceh, Jumat (23/8/2024). (Foto : Farid Ismullah/NOA.co.id)

Aliansi Pengawal Indonesia (API) Demokrasi melakukam Demonstrasi di Gedung Parlemen Dewan Perwakilan Rakyat Aceh, Banda Aceh, Jumat (23/8/2024). (Foto : Farid Ismullah/NOA.co.id)

Banda Aceh – Aliansi Pengawal Indonesia (API) Demokrasi melakukan Demonstrasi di Gedung Parlemen Dewan Perwakilan Rakyat Aceh, Jumat.

“Hari ini kita turun ke jalan bukan tanpa alasan, karena mereka (rezim Jokowi) telah melanggar konstitusi. Apa yang mereka lakukan adalah bentuk pengangkangan konstitusi,” kata salah satu orator dalam orasinya.

Baca Juga :  Eks TNA Wilayah Pase Dukung Muhammad Nazar Jadi Gubernur Aceh

Massa terdiri dari mahasiswa tergabung dari beberapa kampus di Banda Aceh, organisasi masyarakat sipil, serta para aktivis Aceh. Mereka menuntut agar Dewan Perwakilan Rakyat RI untuk tidak melakukan revisi terhadap UU Pilkada.

Baca Juga :  Wasekum HAMAS : Pembahasan APBK Aceh Selatan tahun 2025 terkesan dipaksakan

Mahasiswa tampak memakai almamater dari masing-masing universitas mulai menduduki halaman DPRA dan membentang sejumlah poster kritikan terhadap kinerja pemerintahan.

Baca Juga :  Kejati Aceh Berhasil Menyelamatkan Kerugian Negara Rp 36,7 Miliar

Tuntutan yang dibawa massa aksi di Aceh sama dengan di seluruh daerah di Indonesia lainnya diantaranya menolak revisi UU Pilkada, menentang politik dinasti, dan mendesak KPU menjalankan putusan Mahkamah Konstitusi terkait Pilkada.

Editor: Amiruddin. MK

Share :

Baca Juga

Peristiwa

10 Rumah Dinas Aspol Lamteumen Ludes Terbakar

Daerah

Update Donor Darah Pemerintah Aceh : 128 ASN Berdonor dalam Sehari

Aceh Besar

Kemenag Aceh Besar Minta ASN Sosialisasikan Bahaya Judi Online

Aceh Barat

Gelar Upacara HUT Meulaboh ke-436, ini Pesan Pj Bupati

Aceh Barat

PKK Aceh Barat Laksanakan Rakon, Satukan Visi Tingkatkan Kualias Keluarga

Daerah

Idul Adha Tahun 1445 Hijriah, BSI Region Aceh Salurkan Hewan Qurban

Daerah

Pj Bupati Aceh Besar Peroleh Penghargaan

Aceh Besar

Pasca Idul Fitri 1444 H, MPP Aceh Besar Kembali Beraktivitas

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!