Kegiatan Operasional Terbatas Bank Aceh Berjalan Baik  - NOA.co.id
   

Home / Ekbis

Senin, 8 April 2024 - 13:42 WIB

Kegiatan Operasional Terbatas Bank Aceh Berjalan Baik 

REDAKSI

Kegiatan Operasional Terbatas Bank Aceh Berjalan Baik.

Kegiatan Operasional Terbatas Bank Aceh Berjalan Baik.

Bank Aceh – Bank Aceh membuka layanan operasional terbatas untuk memberikan layanan perbankan kepada seluruh nasabah yang akan menyambut hari raya. Senin, 8 April 2024.

Sekretariat Perusahaan, Teuku Zulfikar mengatakan bahwa kegiatan operasional terbatas menjelang lebaran idul fitri bejalan normal dan lancar.

Baca Juga :  Fadhil Ilyas Sebagai Plh Direktur Utama Bank Aceh

“Pelaksanan operasional terbatas diseluruh kantor cabang Bank Aceh menjelang hari raya idul fitri berjalan normal dan lancar”

Dari hasil pantauan memang terjadi lonjakan nasabah di kantor cabang utama dan beberapa cabang lainnya, lonjakan nasabah terjadi karena adanya pencairan dana bantuan dari baitul mal.

Baca Juga :  Bank Aceh Syariah Raih Five Star Innovation Exellent Award 2024 Kategori Reputable Bank

Walaupun terjadi lonjakan, seluruh nasabah dapat terlayani dengan baik dan terkendali kata Teuku Zulfikar, “Alhamdulillan seluruh nasabah yang melakukan trasaksi di Kantor Cabang Utama dan beberapa cabang lainnya dapat terlayani dengan baik dan terkendali”

Baca Juga :  BSI Serahkan Bantuan Renovasi Masjid Fathun Qarib UIN Ar-Raniry Banda Aceh

“Semoga dengan layanan operasional terbatas ini dapat membantu nasabah dalam menyambut Hari Raya Iduk Fitri 1445 H. ” Tutup Teuku Zulfikar. (red/amr) 

Share :

Baca Juga

Ekbis

Kemendag Gelar Lokakarya Analisis Penggunaan Metode LCA dan Perdagangan Hijau

Daerah

BSI Perbanyak Layanan Weekend Banking di Seluruh Indonesia Sepanjang Ramadhan

Aceh Besar

Pj Bupati Aceh Besar dan Kapolres AKBP Sujoko Ikuti Rakor Ketahanan Pangan Bersama Polri dan Mentan RI

Daerah

Selama PON XXI, BSI Aceh Buka Layanan Weekend Banking dan Optimalkan QRIS serta EDC

Daerah

BSI Tetapkan Wisnu Sunandar jadi Corsec Baru

Ekbis

BSI Sinergi dengan Pesantren, Perkuat Ekosistem Islam dan Pengembangan Ekonomi Syariah di Aceh

Ekbis

Aceh Economic Updates 2025: Peluang Ditengah Tantangan

Ekbis

Raih Antusiasme Pasar, sukuk ESG BSI Rp9 triliun atau oversubscribe tiga kali lipat

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!