Home / Aceh Barat Daya

Selasa, 17 Oktober 2023 - 11:37 WIB

Banjir Luapan Kepung 3 Kecamatan di Abdya, Berikut Kawasan yang Terdampak 

REDAKSI

Sampah yang terbawa banjir tersangkut di jembatan

Sampah yang terbawa banjir tersangkut di jembatan

Aceh Barat Daya – Kabupaten Aceh Barat Daya diguyur hujan deras sejak Senin malam, 16 Oktober 2023, menyebabkan banjir luapan di beberapa desa.

Menurut laporan Badan Pengulangan Bencana Kabupaten (BPBK) Abdya, banjir menggenangi tiga kecamatan, yaitu Lembah Sabil, Tangan-tangan, dan Babahrot.

Baca Juga :  Manee Hattrick, Persico Cot Mane Melaju Kedelapan Besar Barsela Cup

Di Lembah Sabil, banjir merendam enam desa dengan total 173 rumah terendam.

Di Tangan-tangan, empat desa terdampak dengan ketinggian air mencapai 50 cm.

Kecamatan Babahrot, banjir mengganggu lalu lintas di Jalan 30 desa Ie Mirah. Banjir juga merendam jalan nasional dan lahan pertanian warga.

Baca Juga :  Yusran Adek Dampingi Salman Alfarisi di Pilkada Abdya 2024

BPBK Abdya telah menurunkan Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk memantau dan mendata situasi di lapangan.

Pada Selasa pagi, 17 Oktober 2023, kondisi cuaca mulai membaik dan banjir mulai surut. Aktivitas warga pun kembali normal.

Baca Juga :  Hasil Rapat Koordinasi Bersama, Berikut Besaran Zakat Fitrah di Kabupaten Aceh Barat Daya

Sumber BMKG memperkirakan cuaca di Kabupaten Abdya hujan ringan dengan suhu 23°C dan kelembaban 95 persen untuk hari ini.

Share :

Baca Juga

Aceh Barat Daya

Rumah Warga di Alue Peunawa Terbakar, BPBK Turunkan Damkar Pos Kuala Batee 

Aceh Barat Daya

Jalan Ramli Sa’adi Berlubang Dikeluhkan Warga

Aceh Barat Daya

Wakil Ketua DPRA Safaruddin Santuni Anak Yatim di Abdya

Aceh Barat Daya

Mus Seudong Minta Kasus Dugaan Politik Praktis Oknum Keuchik Dituntaskan

Aceh Barat Daya

Chandra Kirana Dapat Penghargaan Dari Kapolres 

Aceh Barat Daya

Ketua Gerindra Aceh Sebut Salman Alfarisi Punya Jaringan di Tingkat Provinsi hingga Pusat

Aceh Barat Daya

8 ASN Abdya Lulus Magister Pendidikan

Aceh Barat Daya

Dihadapan Mualem, Heri Sunanda Sebut Rumoh Pemenangan Untuk Memenangkan Partai Aceh