Indonesia Kerap Impor Beras dari 4 Negara Ini, Puluhan Ribu Ton Mengalir - NOA.co.id
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3737086233511293
   

Home / News

Jumat, 8 April 2022 - 05:34 WIB

Indonesia Kerap Impor Beras dari 4 Negara Ini, Puluhan Ribu Ton Mengalir

REDAKSI

JAKARTAImpor beras menjadi kebiasaan Indonesia dalam upaya mengamankan pasokan di dalam negeri. Bahkan pada awal 2021 lalu, wacana impor beras satu juta ton bergulir dan menjadi bola panas.

Kisruh wacana impor beras makin jadi sengkarut karena sikap pemerintah pusat dalam hal ini Kementerian Perdagangan (Kemendag), Perum Bulog, dan Kementerian Pertanian (Kementan) terbelah.

Baca Juga: Jelang Ramadhan, Bulog Pastikan Stok Beras di Jabar Aman

Baca Juga :  Tugas Berat Sosok Cantik di OJK: Jauhkan Masyarakat dari Rentenir Online

Terlepas dari sejauh mana urgensi impor beras, terdapat sejumlah negara eksportir beras ke Indonesia. Beras merupakan salah satu dari tiga tanaman pangan pokok di dunia selain jagung dan gandum.

Lebih dari 3,5 miliar populasi dunia menganggap beras sebagai makanan utama mereka yang berarti setidaknya setengah dari warga dunia rutin mengkonsumsi beras. Melihat data Badan Pusat Statistik (BPS), berikut sejumlah negara eksportir beras ke Indonesia.

Baca Juga :  Pj Gubernur Dukung FKUB Perkuat Kerukunan Umat Antaragama di Aceh

1. Vietnam

Vietnam merupakan negara eksportir beras ke Indonesia. Menurut data BPS, pada tahun 2020 Vietnam ekspor beras ke Indonesia sebanyak 88.716,4 ton beras. Vietnam adalah negara agraris dan ekonominya sangat bergantung pada produksi beras.

Ada dua delta paling terkenal termasuk Sungai Merah utara dan Sungai Mekong selatan tempat padi ditanam di Vietnam. Negeri ini menghasilkan hampir 52% dari total produksi beras di Delta Sungai Mekong.

Baca Juga :  BSI Region Aceh Kolaborasi Bersama Pemko Lhokseumawe Gelar “Ahad Festival"

Vietnam juga menghasilkan hampir 42.763.682 ton beras dalam satu tahun dengan memanfaatkan lebih dari 9,65 juta ha lahan untuk penanaman padi. Total ekspor beras Vietnam hampir 6,67 juta metrik ton per tahun.

Sumber Berita

Share :

Baca Juga

News

Ketua KOPKA: Minta Presiden Tunjuk Pj Gubernur Aceh Dari Kalangan Sipil Non TNI/Polri Aktif

Nasional

Jaksa Agung RI Lantik Wakil Jaksa Agung, Jaksa Agung Muda Intelijen, Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus, Jaksa Agung Muda Pengawasan

News

Bertemu Menkeu Singapura, Sri Mulyani Bahas Inflasi hingga Kenaikan Utang

Nasional

SPS Tolak Draft RUU Penyiaran, Minta DPR Tinjau Ulang

News

Puluhan Pelajar SMPN 1 Dewantara Ikut Vaksinasi

Nasional

Fachrul Razi Memastikan Satu Langkah Lagi Revisi UU Desa di Sahkan, Dana Desa 5 M dan Masa Jabatan Kepala Desa 9 Tahun

News

Kuliah Lagi di Usia 75, Mantan Dirjen Pajak Hadi Poernomo Dapat 2 Rekor MURI

News

Polemik PT CA, Ketua DPRK: Akan Kita Sikapi Secara Serius

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!