Home / Tni-Polri

Minggu, 20 Maret 2022 - 18:22 WIB

Polres Aceh Jaya bersama Parpol akan Gelar Vaksinasi Berhadiah Minyak Goreng

REDAKSI | NOA.co.id

NOA | Calang – Polres Aceh Jaya bersama partai politik (parpol) yang didukung stakeholders dalam Kabupaten setempat akan menggelar vaksinasi dosis II dan dosis III atau booster berhadiah minyak goreng pada, Selasa, 22 Maret mendatang.

Baca Juga :  Koramil 06/Kluet Utara Menggelar Komsos Dengan Komponen Masyarakat

Gebyar vaksinasi itu dilakukan untuk mendukung program pemerintah dalam percepatan vaksinasi Covid-19.

Kapolres Aceh Jaya AKBP Yudi Wiyono mengatakan, bahwa vaksinasi tersebut digelar untuk meningkatkan capaian dan menciptakan herd immunity dalam menghadapi Covid-19, terlebih varian baru Omicron.

Baca Juga :  Sidang KKEP Polri Putuskan Pertahankan Richard Eliezer Sebagai Anggota Polisi

Nantinya, kata Yudi, masyarakat yang melakukan vaksinasi baik dosis I atau booster langsung mendapat sembako berupa minyak goreng kemasan satu liter dari panitia.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Beberkan Lokasi Imigran Rohingya Terdampar Sejak 2015-2023

“Bagi yang brlum vaksin, buruan datang ke gerai gebyar vaksinasi Polres Aceh Jaya beserta parpol dan dapatkan hadiah minyak goreng,” kata Yudi. **

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Kunjungan Kerja Pangdam IM ke Batalyon Arhanud 5/CSBY

Tni-Polri

Tinjau Pelaksanaan 1 Juta Vaksinasi Booster, Kapolri Bicara Mudik Sehat dan Nyaman

Tni-Polri

Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Peserta SSDN PPRA LXIII Lemhannas RI

Tni-Polri

Pangdam IM Menerima Audiensi dari Plt Dirut PT. PEMA

Aceh Besar

Pj Bupati Aceh Besar Tinjau Kebun Jagung dan Melon Yonif Raider 112/DJ

Daerah

Apel Pamungkas di Polresta Banda Aceh, KBP Fahmi Ucapkan Terima Kasih Untuk Semuanya

News

Buka Puasa Bersama dengan Buruh, Kapolri Sampaikan Kabar Gembira

Tni-Polri

Polisi di Banda Aceh Meninggal Dunia Karena Sakit